RESEP MEMBUAT CUMI BAKAR

Repost resep by @decicacicu
・・・
Assalamualaikum.. .
Fotonya agak failed. G dpt cahaya matahari yg bagus 😢. Tapiiiii Menu sambelan never failed 😁.
Apalagi pagi, siang, malem hawanya mendung teruuuus. Sambelan sm es teh 2 gelas 🙈 (iya! Kalo saya g peduli ujan nge-es selalu). Allah nikmaaat betul 😩😩.
.
🐙 RESEP CUMI BAKAR 🐙
.
Bahan :
- 500gr cumi - Margarin/Minyak goreng
- Kecap Manis
Bumbu halus:
- 4 siung bwg putih
- 1 Ruas Jahe
- 2 sdm gula merah sisir
- Garam secukupnya
- Lada bubuk secukupnya
.
Sambel
- Tomat
- Cabe merah
- Cabe rawit
- Terasi - Gula
- Garam
Goreng terlebih dahulu. Kemudian uleg. Cusss sedeppp 😉.
.
Pelengkap:
- Aneka lalapan
- Tahu tempe atau gorengan apa ajahhh 😉
.


Cara membuat CUMI BAKAR :
1. Cuci bersih cumi. Hilangkan tintanya. Kerat2 (kalo cuminya gede2 keratannya bs timbul cantiikk). Rendam dg air jeruk nipis 15-30mnt spy bau amis hilang. Cuci kembali.
2. Jika sudah bersih, tuang bumbu halus. Aduk2. Biarkan 30mnt sampe bumbu meresap.
3. Panggang diatas teflon. Sampe cumi mengeluarkan air dan mulai melengkung2. Kemudian olesi dg margarin lalu kecap manis.
4.Jika sudah ckup kering, angkat. Sajikan dg nasi hangat, sambel dan tempe goreng 😋 .

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "RESEP MEMBUAT CUMI BAKAR"

Posting Komentar