RESEP MEMBUAT DENDENG BALADO

Hari ini menunya Dendeng Balado daan endees rasanya bikin suami lahaap maemnya.. 

RESEP DENDENG BALADO
by mrs.dedi_purnomo
.
200 gram daging sapi
.
Bumbu uleg daging sebelum digoreng:
4 Bawput
1/2 sdt Merica bubuk
1 sdt Garam
.
Bumbu uleg/tumbuk kasar untuk menumis:
4 Cabe Merah Besar
4 Bawmer
1 Tomat kecil
 

 
Cara Membuat DENDENG BALADO :
1. Uleg Bumbu daging yaitu bawput dan merica garam.

2. Rebus daging sebentar hingga 3/4 matang. Angkat. Iris2 tipis. Pukul2 dg ulegan di atas cobek bumbu daging hingga daging pipih dan bumbu2nya melekat pd daging

3. Goreng daging hingga matang. Angkat. Tiriskan

4. Uleg bumbu balado dg ditumbuk kasar. Tumis dg sedikit minyak hingga harum

5. Masukkan daging yg telah digoreng, tambahkan bumbu garam dan gula. TEST RASA

6. Angkat. Nikmati bersama nasi hangat..alhamdulillah nikmeeehhh

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "RESEP MEMBUAT DENDENG BALADO"

Posting Komentar