RESEP MEMBUAT PEMPEK ADAAN
Meet sianggg...nge-pempek yukkk??
Ada ikan tenggiri sedikit, sisa waktu itu bikin
bakso goreng...dibikin pempek lemayan dapat sepiring. ini pempek waktu digoreng
bulet, montok2 ehhh pas diangkat jadi keripuuutt kisut giniπ biarlah
bentuk peyot2 gini, yg penting rasanya *menghibur diriπ
.
RESEP PEMPEK ADAAN :
recipe : cici xanderkitchen .
Bahan:
- 250 gr ikan tenggiri
- 3 bh bawang putih.
- 150 gr tapioka.
- 5 bh bawang merah, iris.
- 1 batang daun bawang,iris
- 100 ml santan
- 1 bh telur
- garam, gula, merica, secukupnya.
CARA MEMBUAT PEMPEK ADAAN :
Giling ikan dan bawang putih, campur semua bahan
jadi satu, bentuk bulat(seperti membuat bakso)goreng dg minyak panas api
sedang.
.
Kuah Cuko
Bahan:
- 250 gula aren, warna coklat pekat.
- 500ml air
- 50 gr asam Jawa, larutkan dg 3 sdm air
Bumbu halus: 8 bh bawang putih,cabe
selera,garam,gula, ebi sangrai haluskan.
.
Caranya:
Rebus semua bahan jd satu, masak hingga mengental,
lalu saring, sajikan dg pempek.
0 Response to "RESEP MEMBUAT PEMPEK ADAAN "
Posting Komentar