RESEP MEMBUAT MARTABAK KENTANG
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh . .
Sugeng enjing . .
Sebelum sarapan nasi, sarapan part 1 dulu yuuk, hihi 😆
Tapi saya miss daun bawang di martabak ini, karena ndak ada stok 😂
RESEP MARTABAK KENTANG
Bahan
🔸 8 lembar kulit lumpia
🔸 1 buah kentang ukuran besar, rebus atau kukus
🔸 1 genggam ebi, goreng
🔸 6 buah cabe, rajang halus
🔸 1 buah telur, kocok lepas
🔸 2 siung bawang putih
🔸 1/2 sdt merica
🔸 Secukupnya garam
0 Response to "RESEP MEMBUAT MARTABAK KENTANG"
Posting Komentar