RESEP DAN CARA MEMBUAT PUDING ROTI
dalam rangka penyelamatan roti tawar yg bsk mau expired, cuss lah td langsung eksekusi sekalian buat cemilan sore bocil kuh... 🙆😊
bahan PUDING ROTI :
4 lembar roti tawar kupas
300 ml susu cair
1 butir telur (kocok lepas)
3 sdm gula pasir
1 1/2sdm mentega (cairkan)
1 sdt vanila .
taburan PUDING ROTI :
gula palem secukupnya
kayu manis bubuk secukupnya
chocochips secukupnya
0 Response to "RESEP DAN CARA MEMBUAT PUDING ROTI"
Posting Komentar